Jamu Merpati Balap Madura Khusus Untuk Lomba

Simak yuk Racikan Jamu Merpati Balap Khusus Untuk lomba dan CaraMerawat Burungnya

Masyarakat Indonesia tentunya tidak asing dengan salah satu hewan ini, yaitu burung merpati karena sudah banyak ditemukan di berbagai wilayah. Kota Jakarta, Bandung, Cirebon, Semarang, Yogya , Surabaya, Madura dll. Ada banyak orang yang memelihara burung karena merasa senang dan memang nyatanya ada perasaan tersendiri saat memeliharnya.

Tetapi sebelum lebih jauh ada baiknya Anda mengetahui racikan jamu merpati balap terlebih dulu supaya tidak merasa tertinggal informasi. Jamu Merpati Balap Madura Pada umumnya tidak sedikit orang yang suka dengan beberapa hewan dan salah satunya burung merpati walaupun banyak jenis burung lainnya.

Burung merpati memang indah bila Anda melihatnya, Terlebih lagi burung tersebut dirawat dengan baik dan memiliki bulu yang indah membuat mata tidak bosan memandang. Selain sebagai hewan peliharaan bukan rahasia lagi kalau burung merpati juga menjadi salah satu hewan yang diperlombakan kecepatan terbangnya.

Banyak orang yang memelihara burung pengantar surat ini untuk dilombakan adu kecepatan terbangnya dan pastinya ada hadiah menarik bila menang. Jika Anda salah satu orang yang memelihara hewan lomba satu ini tentunya ada beberapa cara untuk membuatnya bisa terbang dengan baik.

Dan yang bukan rahasia lagi ialah dengan memberikan jamu merpati Jamu Merpati Balap Madura  yang khas untuk burung bisa terbang dengan cepat dan baik supaya menang perlombaan dan lebih menarik.

 

Berikut Racikan Jamu Merpati Balap Madura dan Cara Merawat Burungnya

Untuk Anda yang masih baru belajar dalam hal meracik jamu untuk burung tersebut. Ada baiknya bisa menyimak artikel ini supaya membuat jamu berhasil dan berkhasiat.  Jamu Merpati Balap Madura Yang mana dengan membuat jamu yang racikannya tepat burung bisa terbang dengan cepat dan siap mengikuti perlombaan.

Supaya tidak ketinggalan dengan burung lainnya Anda bisa mencoba beberapa resep racikan ini yang mana akan berkhasiat untuk burung. Dan kami juga memberikan tips merawat burungnya yang tepat.

 

Racikan Jamu Merpati Balap Madura yang Bisa Anda Coba

Mempunyai peliharaan yang khusus untuk mengikuti lomba tentu Anda harus lebih menjaganya dengan baik dan salah satunya memberikan jamu. Yang mana Anda bisa mencoba beberapa racikan jamu ini.

Tujuannya supaya membuat merpati tetap kuat dan bugar saat terbang dan bisa lebih baik dari lainnya. Dengan beberapa resep racikan jamu tradisional/ Jamu Merpati Balap Madura ini sudah jelas akan membuat burung lebih kuat lho.

Untuk racikan jamu tradisional/ Jamu Merpati Balap Madura yang pertama Anda perlu menyiapkan :

·           Madu

·         Temulawak

·         Telur Bebek

·         Kunyit

·         Jahe, dan

·         Teki

 

Jamu Tradisional/ Jamu Merpati Balap Madura Resep Kedua, :

· Temulawak (serbuknya sebanyak ¼ ons

· Temu Kunci (sebuk sebanyak ¼ ons)

·  Kunyit (serbuk sebanyak ¼ ons)

·  Madu Asli (secukupnya)

· Tapak liman (serbuk sebanyak ¼ ons )

· Kopi asi (serbuk) 1 sdm

· Pasak bumi (serbuk sebanyak ½ ons)

·  Gingseng (serbuk sebanyak ½ ons

·  Telor bebek 5-7 butir  

-Umbi rumput teki (serbuk sebanyak ¼ ons

· Daun sendok (serbuk sebanyak ½ ons)

·Lengkuas merah (serbuk sebanyak ½ ons)

·Sarang burung walet 1 jari kelingking

 

Resep Ketiga  Jamu Merpati Balap Madura  :

Temulawak, Temu Ireng, Yosem, Temu Kunci, masing-masing sebanyak ½ ons dan berupa serbuk.

Kolesam sebanyak 1 gram, sarang burung wallet sebanyak 3 mangkok, tienjik powder sebanyak 1 botol, madu sebanyak 3 sendok saja.

Telor bebek sebanyak 9 biji, singsong royal jlly cukup 3 botol. Kuda laut 3 biji dan tumbuk hingga halus, terakhir ialah kunyit bubuk sebanyak 1 ons saja.

 

Cara Merawat Merpati Sprint Balap 

Jika tadi sudah Anda ketahui apa saja yang menjadi bahan untuk membuat resep jamu tersebut. Tentunya tidak lengkap rasanya bila tidak tahu cara merawat burungnya. Yang mana burung akan jauh lebih sehat dan terawatt bila Anda memperhatikannya dengan baik supaya saat perlombaan bisa maksimal.

Karena tidak hanya jamu saja yang menjadikan burung bisa terbang dengan bai, melainkan bagaimana cara Anda merawatnya juga penting. Untuk membuat burung lebih hebat ketimbang lainnya sudah jelas Anda harus menentukan jenis pakan yang diberikan ke burung merpati tersebut.

Selain jamu, pakan juga menjadi penentu burung bisa terbang dengan cepat atau tidak dan usahakan Anda memberikan pakan berbeda setiap harinya. Di mana dengan begitu bisa membantu membuat burung terbang dengan cepat dan bisa memenangkan perlombaan yang Anda ikutkan untuk burung kesayangan.

Biasanya pakan yang baik untuk burung, seperti gabah, jagung, beras putih, beras ketan dan merah, dan masih banyak jenis biji-bijian lainnya. Di mana Anda bisa menentukan setiap harinya burung merpati akan diberikan pakan apa dan pastinya membuat burung terbang dengan cepat.

Nah, itulah beberapa Racikan Jamu Merpati Balap yang perlu Anda ketahui. Dan cara merawatnya dengan baik supaya burung kesayangan bisa menang perlombaan. Jadi, bisa langsung meraciknya sendiri di rumah untuk burung kesayangan ya.




JAMU MERPATI BALAP SPRINT

JAMU MERPATI CANDI

JAMU MERPATI YOGYAKARTA

  
 

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama